Jumat, 03 Februari 2012

Tips Mengganti Satuan Inchi (Inch) ke Centimeter (Cm) di Microsoft Excel dan Microsoft Word

Sering kali pada saat menggunakan Microsoft Office kita temukan satuan dalam  inchi. Dalam menentukan ukuran kita harus bersusah payah mengkonversi cm menjadi inchi.

Pada Microsoft Word kita dengan mudah mengubahnya, bahkan pemula pun bisa mengubahnya. Tinggal kita klik Tools kemudian pilih Options. Pilih Measurement Units ganti inchi menjadi cm.

Bagaimana cara mengubah setting default Microsoft Excel supaya satuan defaultnya dalam cm?

Cara Mengganti Satuan Inchi (Inch) ke Centimeter (Cm) di Microsoft Excel sebagai berikut :
  1. Klik Start
  2. Kemudian klik Control Panel
  3. Pilih Clock, Language, and Region
  4. Pilih Region and Language
  5. Pilih tab Formats
  6. Klik Additional Settings
  7. Pilih Measurement System
  8. Kemudian ganti U.S menjadi Metric
  9. Oke
Demikian Cara Mengganti Satuan Inchi (Inch) ke Centimeter (Cm) di Microsoft Excel, semoga membantu. Selamt mencoba dan sukses selalu…!!!

Sumber : Internet dan pengalaman pribadi
readmore »»